Memang, saat tengah malam pergantian tahun tiba, warga Spanyol memiliki tradisi memakan 12 buah anggur dengan cepat, dalam hitungan detik. Setiap buah anggur melambangkan keberuntungan dalam 12 bulan di tahun yang baru.
Di Madrid, Barcelona, dan kota-kota Spanyol lainnya, para penduduk berkumpul di pusat kota saat detik-detik pergantian tahun sambil memakan anggur bersamaan dan bergantian meminum minuman wine dari botol.
Dikutip dari: www.okezone.com
Isi Komentar Anda
Komentar adalah tanggapan pribadi, tidak mewakili kebijakan redaksi ku-klik.blogspot.com. Redaksi berhak mengubah atau menghapus kata-kata yang tidak etis, kasar, berbau fitnah dan pelecehan, intimidasi, bertendensi suku, agama, ras, dan antar golongan. Setiap komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengirim.